Share the Ideas oleh: Share the Ideas
promo: Share the Ideas

Kementerian Pendidikan Saudi Luncurkan Visa Pendidikan Layani Pelajar Dari Seluruh Dunia

Kementerian Pendidikan Arab Saudi mengumumkan peluncuran visa pendidikan melalui platform “Studi di Arab Saudi” untuk melayani pelajar dari 160 negara dunia.

Kelebihan dari visa pendidikan antara lain pendaftaran data dalam sembilan bahasa, menghubungkan persyaratan dengan otoritas terkait dan memfasilitasi prosedur untuk mengikuti studi dan siswa internasional tidak memerlukan sponsor.

Visa ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas proses pendidikan, hasil penelitian dan inovasi, dan untuk menghadirkan Kerajaan sebagai tujuan pendidikan yang menarik.

Umrah Mandiri
Promo

Ajukan diri untuk belajar di Arab Saudi di tautan ini: https://scholarship.moe.gov.sa/