Wilayah Tabuk terus melanjutkan sebagai daerah penghasil terbesar dan budidaya berbagai tanaman, setidaknya terdapat 14 ribu kebun dan pertanian.
Lahan pertanian di Tabuk tercatat dengan luas total lebih dari 270.000 hektar.
Di antara tanaman itu, buah Tin yang paling menonjol, di mana Tabuk memasok pasar di Arab Saudi dengan berbagai varietas internasional, mulai bulan Juli hingga Oktober setiap tahun.
Sebanyak 55 ribu pohon tumbuh di perkebunan Tabuk, 10 ribu pohon di antaranya dimiliki perusahaan Astra yang mampu produksi lebih dari 150 ton pertahun.
Sumber: sabq